Berharga Di Matamu

Welyar Kauntu

Bagai Tanah Liat Dalam Tangan-Mu

Kau Jadikan Bejana Yang Indah

Demikian Aku Dalam Tangan-Mu

‘ku Sungguh Berharga Di Mata-Mu


Engkaulah Tuhan, Kaulah Penjunan

Kau Memilihku Dan Membentukku

Kau Buatku Hidup Di Hadapan-Mu

‘tuk Nyatakan Kemuliaan-Mu

TENTANG KAMI

Alkitab Online adalah website pribadi yang didedikasikan untuk berbagi berbagai hal tentang Alkitab dan Kekristenan.


Email: admin@alkitab.online